Kereta wisata Bali 02

Kereta wisata Bali

Kereta wisata Bali, interior kereta ini kental dengan nuansa budaya Bali. Didesain secara cantik dan apik dengan bubuhan ukiran serta lukisan yang bernuansakan Pulau Dewata itu. Kereta wisata bali bernomor seri S.67801 memiliki 20 tempat duduk ekslusif dalam 2 ruangan, 16 tempat duduk terletak di Meeting Room dan 6 tempat duduk di ruangan khusus (kabin). Fasilitas lainnya seperti Mini Bar, kamar mandi (toilet), Audio/Video dan pendingin ruangan (AC) tersedia di dalam kereta ini.



Seri Kereta S67801
Seat Capacity: 20 (16 di ruang utama dan 6 di VVIP)
Operated in: 2009 – present

 

This site uses cookies to offer you a better browsing experience. By browsing this website, you agree to our use of cookies.